Kitaindonesia.com – Timnas Indonesia memang gagal lolos langsung ke Piala Dunia 2026. Meski begitu, Jay Idzes cs tetap memiliki peluang untuk berlaga di Amerika Serikat, Kanada dan Meksiko tahun depan. Hal itu dipastikan setelah Garuda memastikan tiket ke ronde empat Kualifikasi Piala Dunia 2026, usai menjinakkan China dalam matchday kesembilan Grup C ronde ketiga Kualifikasi […]
Kitaindonesia.com – Timnas Indonesia akan menantang China dan Jepang pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Juni mendatang. Untuk dua laga penting ini, Timnas Indonesia memanggil 32 pemain. Ada nama Asnawi Mangkualam, Pratama Arhan, Egy Maulana dan Stefano Lilipaly yang masuk daftar pemain yang dirilis Minggu, 18 Mei 2025 pagi. Para pemain Timnas Indonesia […]
Kitaindonesia.com – Timnas Indonesia berhasil menaklukkan Bahrain pada matchday 7 Grup C Ronde Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Selasa 25 Maret 2025 malam. Garuda menang tipis 1-0 dalam laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta. Gol tunggal kemenangan Merah Putih dicetak oleh Ole Romeny, setelah menerima umpan manis dari Marselino Ferdinan. Tambahan tiga poin, menjaga asa Indonesia […]