Tingkatkan Daya Saing, Universitas Telkom Jalankan Program Digitalisasi UMKM Radjoet Binong Jati

KitaIndonesia.com, Bandung– Tim pengabdian masyarakat dari Universitas Telkom sedang menjalankan program inovatif untuk meningkatkan daya saing UMKM di Kampoeng Radjoet Binong Jati. Program yang diberi nama “Implementasi dan Pengembangan Tools Digital Marketing untuk Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Sentra Industri Kampoeng Radjoet Binong Jati” ini telah berlangsung sejak Agustus 2023 dan akan selesai pada Juli 2024. Atasi […]

Transformasi Desa Margamulya Menuju Desa Wisata Berbasis Digital

KitaIndonesia.com, Margamulya – Dalam upaya meningkatkan potensi wisata dan kesejahteraan masyarakat, Desa Margamulya di Kecamatan Pasirjambu, Kabupaten Bandung, mengadakan pelatihan digital marketing bagi pengelola desa wisata. Kegiatan ini dilaksanakan oleh tim pengabdian masyarakat dari Universitas Telkom pada 20 Juni 2024, bertempat di kantor desa Margamulya. Desa Margamulya, yang sebelumnya dikenal sebagai Desa Cihanjawar, memiliki sejarah […]

Imigrasi Singaraja Bentuk Desa Binaan Tekan Potensi TPPO

KitaIndonesia.Com – Bekerja di luar negeri masih menjadi alternatif pilihan bagi sebagian masyarakat. Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan taraf ekonomi. Akan tetapi masih ada di antaranya yang malah mendapatkan berbagai permasalahan setelah berada di luar negeri atau ketika masih dalam proses pemberangkatan. “Melihat adanya hal itu, Imigrasi Singaraja membentuk Desa Binaan Imigrasi guna menjaga masyarakat […]

Tekuk Seluruh Lawan, Denpasar United FA Dinobatkan Jawara Fourfeo Holiday Cup

Kita Indonesia.com – Denpasar, Denpasar United FA ukir prestasi baru melalui Mini Tournament  bertajuk FOURFEO HOLIDAY CUP, Minggu, (02/6/24). Merumput di Lapangan Renon, Denpasar,   ajang kompetisi bola yang diselenggarakan oleh SSB NEO STARS ini di ikuti oleh 4 team sepak bola diantaranya : Denpasar United FA (DUFA), SSB Neo Stars Awan, SSB Neo Stars Langit […]

Jelang WWF, Sampah yang Mengotori Kawasan Mangrove Dibersihkan

  KitaIndonesia.Com – Tumpukan sampah yang sebelumnya mengotori perairan di sekitar hutan mangrove tampak bersih. Ini dilakukan menjelang pelaksanaan World Water Forum (WWF) ke-10 di Nusa Dua, Badung. Pengelola Kawasan Hutan Mangrove Tahura Ngurah Rai I Wayan Kona Antara mengatakan, sampah merupakan salah satu faktor yang menjadi penyebab kerusakan lingkungan khusunya hutan mangrove. Sampah-sampah tersebut […]

Kota Denpasar Kucurkan Anggaran 2024 Untuk 11 Pembangunan & 4 Rehabilitasi Gedung Sekolah

AA Gede Wiratama : Pemkot Denpasar di bawah kepemimpinan Wali Kota I Gusti Ngurah Jaya Negara dan Wakil Wali Kota I Kadek Agus Arya Wibawa terus memprioritaskan kemajuan dunia pendidikan di Kota Denpasar. Kitaindonesia.com – Denpasar,  –  Pemerintah Kota Denpasar setiap tahun selalu menganggarkan perbaikan atau pembangunan gedung sekolah baru yang dinilai sudah tidak layak. […]

Raker Mendikbudristek Dengan DPRRI : Pramuka Wajib Diselenggarakan Sekolah, Hak Bagi Murid

KitaIndonesia.com – Jakarta, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbud Ristek) Nadiem Makarim menjelaskan bahwa Pramuka tidak dihapus atau dihilangkan dari sekolah. Hal tersebut ditegaskannya dalam rapat kerja bersama Komisi X DPR RI  terkait beberapa isu hangat di dunia pendidikan Indonesia, Rabu (3/4/2024). Salah satunya adalah polemik keberadaan Pramuka yang ramai diberitakan sebelumnya bahwa Kemendikbud […]